
Gabus
Channa striata
Punya berbagai nama daerah seperti "dolak" bagi masyarakat Kapuas Hulu, Kalimantan Barat. Ikan gabus disebut juga ikan bocek oleh riau, aruan, haruan, gabus, bogo, bayong, bogo, licingan, kutuk, kabos, gabos, rutiang,dll.
- Kandungan Gizi
dalam 100 gram ikan gabus mengandung:
- 79,6 gram air
- 80 kilokalori
- 16,2 gram protein
- 0,5 gram lemak
- 2,6 gram karbohidrat
- 170 miligram kalsium
- 139 miligram fosfor
- 0,1 miligram zat besi
- 65 miligram natrium
- 254 miligram kalium
- 0,3 miligram tembaga
- 0,4 miligram seng
- 335 mikrogram vitamin A (retinol)
- 0,4 miligram vitamin B1 (thiamin)
- 0,2 miligram vitamin B2 (riboflavin)
- 0,1 miligram vitamin B3 (niacin)
Sumber: Hallosehat.com